SENIN, 27 MEI 2013 - PUKUL 15.15 WIB
EPISODE JABAR CIANJUR 2
(IKAN GURAME DAN IKAN PATIN)
Winnie berada di Waduk Cirata, Cianjur, Jawa Barat. Disini Winnie memancing Ikan Patin. Setelah itu Winnie ikut panen ikan gurame.
Kali ini Ikan Guramenya bukan Winnie yang olah, melainkan ibu-ibu di Rancaekek yang berlomba membuat Gurame Goreng Pedas, dan dijuri oleh Winnie. Setelah itu baru Winnie mengolah Ikan Patin menjadi "Patin Kuah Asam" yang sadap...
"Patin Kuah Asam" |
SELASA, 28 MEI 2013 - PUKUL 15.15 WIB
EPISODE TERNATE 1 SERBA CAKALANG
(IKAN CAKALANG SEGAR DAN IKAN CAKALANG ASAP)
Rahmi yang tengah di Ternate, berkunjung ke Pulau Halmahera dan masak ikan cakalang segar menjadi "Cakalang Sagu Jailolo". Setelah itu Rahmi mengikuti acara Festival Jailolo dan kemudian kembali ke Ternate.
Di Ternate, Rahmi berkunjung ke usaha pembuatan ikan cakalang asap, lalu mengolah ikan cakalang asapnya menjadi "Cakalang Asap Lapis Ketan" yang Tres Bien...
"Cakalang Sagu Jailolo" |
"Cakalang Asap Lapis Ketan" |
RABU, 29 MEI 2013 - PUKUL 15.15 WIB
EPISODE SUMATERA BARAT
(LOBSTER BATU DAN IKAN MAJALAYA)
Dina ikut panen Ikan Mas jenis Majalaya di Danau Maninjau, Sumatera Barat. Setelah itu Dina ikut nelayan menangkap Lobster Batu di Painan, Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat.
Lobster Batunya lalu diolah menjadi "Shaslik Lobster Kebab" dan Ikan Majalayanya diolah menjadi "Dumpling Soup Majalaya" yang dijamin Yummy Guarantee...
SAKSIKAN TERUS FISH&CHEF DI TRANS7
SETIAP SENIN - RABU, PUKUL 15.15 WIB
Salam
Tim Fish and Chef
No comments:
Post a Comment